Minggu ini produk unggulan untuk Lucky Trader adalah USD/CAD. Dengan trading minimum 0.2 lot, maka Anda memiliki kesempatan berlipat di program Lucky Trader.
Cara Mengetahui Lucky Number Untuk Program Lucky Trader di Aplikasi Smartphone HSB Investasi
Trading minimum 0.2 lot bisa mendapat kesempatan ikut Lucky Trader. Setiap undian hanya bisa diikutsertakan sekali. 4 digit terakhir nomor order akan dijadikan nomor undian di program Lucky Trader. Pada contoh di bawah ini nomor order adalah 26340514. Maka nomor undian yang didapat adalah 0514.
Di bawah ini menunjukkan angka yang sedang berjalan (open market) mengikuti harga dari EUR/USD.
Angka yang dijadikan sebagai Lucky Number adalah 4 digit terakhir harga penutupan EUR/USD yaitu jam penutupan pasar US di hari jumat (hari sabtu WIB). Pada contoh di bawah ini, harga penutupan (close market) adalah 1.08743, maka Lucky Number adalah 8743.
Nomor undian trading hanya berlaku di minggu periode yang sama, tidak bisa diakumulasikan ke periode selanjutnya.
Disclaimer
Artikel di atas hanyalah sebagai informasi dan pendidikan saja. Informasi di atas tidak bertujuan untuk dijadikan saran. Produk dengan leverage memiliki tingkat risiko yang tinggi terhadap modal yang Anda investasikan. Nilai investasi dapat turun atau naik dan Anda dapat kehilangan pembayaran margin awal Anda. Pastikan Anda telah memahami sepenuhnya semua risiko yang terlibat.